Pusat Informasi Pelabuhan Perikanan

Sistem Informasi dan Monitoring Aktivitas Kapal Perikanan di PPN Sibolga

Kenalan sama SAMOSIR. Yuk

Samosir  merupakan sistem Informasi dan Monitoring Aktivitas kapal perikanan yang dibuat oleh PPN Sibolga sebagai salah satu upaya dalam mengatasi permasalahan, dimana 90 % kapal perikanan yang ada di PPN Sibolga tersebar di 38 Tangkahan yang berada di wilayah Sibolga dan Kabupaten Tapanuli Tengah jadi, diperlukan  suatu sistem untuk memonitor aktivitas kapal perikanan. SAMOSIR  juga merupakan salah satu inovasi PPN Sibolga dalam mendukung penerapan  PNBP Pascaproduksi. Perlu diketahui Output yang dihasilkan adalah surat persetujuan  pembongkaran ikan dan dapat dijadikan sistem antrian pembongkaran ikan di TPI Higienis PPN Sibolga.

© Direktorat Kepelabuhanan Perikanan. Hak Cipta Dilindungi Undang-Undang.