kegiatan
PPN. Pengambengan | 27 August 2024
Unit Pelayanan Publik di PPN Pengambengan
PPN Pengambengan sebagai Unit Pelayanan Publik lingkup Ditjen Perikanan Tangkap Kementerian Kelautan dan Perikanan, memiliki sejumlah layanan untuk masyarakat perikanan. PPN Pengambengan memiliki pelayanan sebanyak 15 pelayanan jasa. Berikut jenis layanan yang ada di PPN Pengambengan :
- Pelayanan Aktivasi E-logbook Penangkapan lkan
- Penerbitan Persetujuan Berlayar (SPB)
- Penerbitan Sertifikat Hasil Tangkapan lkan (SHTI)
- Penerbitan sertifikat kecakapan nelayan
- Penerbitan Surat Tanda Bukti Lapor (STBL) Kedatangan Kapal Perikanan
- Pelayanan Pengesahan Perjanjian Kerja Laut
- Penerbitan Sertifikat Kelaikan Kapal Perikanan Untuk Kapal Perikanan Izin Daerah
- Pelayanan lnspeksi Pengendalian Mutu
- Penerbitan Sertifikat Cara Penanganan lkan yang Baik
- Pelayanan Pas Masuk
- Pelayanan Pengadaan Air
- Pelayanan Penggunaan Tanah dan/atau Bangunan di Pelabuhan Perikanan
- Pelayanan Tambat dan/atau Labuh
- Pemakaian Listrik
- Pelayanan Jasa Penjualan Es