Kepala PPN Sibolga menerima kunjungan tamu dari Balai Karantina Ikan,Pengendalian Mutu Dan Keamanan Hasil Perikanan Medan I terkait Koordinasi Teknis dan Sarana Operasional yang ada di PPN Sibolga
#SahabatBahari, yuk mari saksikan aktivitas bongkar ikan segar di PPN Sibolga, 16/12/20, Jangan lupa tetap konsumsi ikan ya,terimakasih #NelayanIndonesia, #BanggaMenjadiNelayan, aktivitas kegiatan tersebut untuk hasil tangkapanny ...
Baca Selengkapnya
Penandatangan Perpanjangan kedua Perjanjian Penggunaan Tanah Pelabuhan Perikanan Nusantara Sibolga oleh Kepala PPN Sibolga dengan Direktur Utama Prima Mina Nusantara Sibolga (Bambang Suseno Subur)
Kegiatan rutin bulanan Dharma Wanita Persatuan PPN Sibolga yang di pimpin Ibu Ketua Idawati Idha terkait susunan kepengurusan baru Dharma Wanita Persatuan PPN Sibolga tahun 2021
Salam sehat #Sahabatbahari. Keseruan pegawai PPN Sibolga melaksanakan senam sehat demi menjaga kebugaran tubuh di tengah Pandemi, juga diharapkan dapat menjaga kekompakan dan kebersamaan seluruh pegawai PPN Sibolga
Supervisi penerapan K3 di PPP Bajomulyo oleh Kepala Dinas Ketenagakerjaan dan Transmigrasi Ibu Sakina Rosellasari,M.Si, M.Sc bersama Tim Disnakertrans Pemprov. Jateng di Pelabuhan Perikanan Pantai Bajomulyo.
Kepala Pelabuhan Perikanan Pantai Bajomulyo Bapak R. Drianto Widiyatmoko, A.Pi mendampingi Ibu Indah Prasetiana, ST. M.Eng dari Direktorat Jenderal Perikanan Tangkap Kementerian Kelautan dan Perikanan. Dalam rangka monitoring dan evaluasi TPI Higieni ...
Baca Selengkapnya
Peran sektor perikanan tangkap terhadap perekonomian nasional saat ini semakin penting,termasuk dalam menyerap tenaga kerja di industri hulu hingga hilir. Selain nelayan banyak tenaga kerja lainnya yang sebagiannya belum terdata dengan baik,sebagai t ...
Baca Selengkapnya