Berita Pelabuhan Perikanan
berita PPN. Brondong | 31 August 2017
Logistisk Melaut di PPN Brondong Agustus 2017

Brondong – Dalam melakukan kegiatan penangkapan ikan nelayan di Pelabuhan Perikanan Nusantara Brondong memerlukan perbekalan yang digunakan saat melaut yaitu : a). Solar = 12.894 liter, b). Oli sebanyak 85 liter, c). Air = 57.000 liter. Kegiat ...
Baca Selengkapnya

berita PPN. Pemangkat | 31 August 2017
Nilai survei kepuasan masyarakat PPN PEMANGKAT Terus meningkat

Tuntutan masyarakat terhadap kualitas pelayanan publik semakin meningkat bentuk respon tuntutan tersebut adalah munculnya aspirasi masyarakat untuk mendapatkan pelayanan publik yang berkualitas. Dalam Program Pembangunan Nasional (Propenas) aman ...
Baca Selengkapnya

berita PPS. Kendari | 30 August 2017
PENGEMBANGAN KONEKTIFITAS PUSAT INFORMASI PELABUHAN PERIKANAN

SOSIALISASI PIPP Pelaksanaan Sosialisasi PIPP di Pelabuhan Perikanan Samudera Kendari yang dihadiri lebih dari 50 orang pelaku usaha perikanan linhgkup PPS Kendari.Sebagai Narasumber dalam kegiatan tersebut adalah Kepala Seksi Operasional Pelabuhan ...
Baca Selengkapnya

berita PPS. Kendari | 30 August 2017
DEWAN KETAHANAN NASIONAL DIALOG DENGAN NELAYAN PPS KENDARI

 DEWAN KETAHANAN NASIONAL DIALOG DENGAN NELAYAN PPS KENDARI PPS Kendari (30/8)      Dalam rangka kunjungan kerja Sekretaris Jenderal Dewan Ketahanan Nasional (Wanthanas) di Provinsi Sulawesi Tenggara yang salah satu ku ...
Baca Selengkapnya

berita PPN. Pemangkat | 29 August 2017
Penataan Kampung Nelayan

#1. Hari ini, Minggu, 27 Agustus 2017, KKP c.q. DJPT telah melaksanakan kegiatan "Gerakan Aksi Bersih Bedah Kampung Nelayan" di RW 13 Desa Penjajap, Pemangkat, Sambas, Kalimantan Barat. Lokasi kampung nelayan yang berdekatan langsung dengan ...
Baca Selengkapnya

berita PPN. Ternate | 29 August 2017
KUNJUNGAN KERJA DIREKTUR JENDERAL PERIKANAN TANGKAP DI TERNATE

KUNJUNGAN KERJA DIREKTUR JENDERAL PERIKANAN TANGKAP DI TERNATE Dirjen Perikanan Tangkap Prof. DR. IR. Sjarief Widjadja beserta Sesditjen Perikanan Tangkap dan rombongan Melakukan kunjungan kerja ke Ternate. Kunjungan tersebut berkaitan dengan diunda ...
Baca Selengkapnya

berita PPN. Prigi | 29 August 2017
NELAYAN PRIGI KEBANJIRAN IKAN LAYANG DELES DAN LISONG

Prigi news – Pelabuhan Perikanan Nusantara Prigi pada Bulan Agustus ini kebanjiran ikan Layang Deles (Decapterus macrosoma) dan Tongkol lisong (Auxis rochei [Risso, 1810]). Aura Tempat Pelelangan Ikan sudah menunjukkan bahwa musim ikan pada tah ...
Baca Selengkapnya

berita PPS. Kendari | 28 August 2017
SOSIALISASI PERPAJAKAN KEPADA NELAYAN

Kendari 24/8 17__________KPP Pratama Kendari sosialisasikan aspek perpajakan dibidang usaha perikanan di  PPS Kendari, Peserta yang hadir adalah semua pemilik kapal yang merupakan usaha perorangan dan perusahaan lingkup PPS Kendari. Dalam acara ...
Baca Selengkapnya

berita PPN. Brondong | 28 August 2017
Kegiatan Bongkar Ikan di PPN Brondong Agustus 2017

Brondong – Kegiatan bongkar ikan oleh nelayan di dermaga Pelabuhan Perikanan Nusantara Brondong, Minggu, 20 Agustus 2017, berjumlah 295.050 kg, senilai Rp. 6.711.802.889,- jumlah kapal bongkar 36 unit, dengan menggunakan alat penangkap ikan Dog ...
Baca Selengkapnya