Berita Pelabuhan Perikanan
berita PPN. Ternate | 29 August 2017
KUNJUNGAN KERJA DIREKTUR JENDERAL PERIKANAN TANGKAP DI TERNATE

KUNJUNGAN KERJA DIREKTUR JENDERAL PERIKANAN TANGKAP DI TERNATE Dirjen Perikanan Tangkap Prof. DR. IR. Sjarief Widjadja beserta Sesditjen Perikanan Tangkap dan rombongan Melakukan kunjungan kerja ke Ternate. Kunjungan tersebut berkaitan dengan diunda ...
Baca Selengkapnya

berita PPN. Prigi | 29 August 2017
NELAYAN PRIGI KEBANJIRAN IKAN LAYANG DELES DAN LISONG

Prigi news – Pelabuhan Perikanan Nusantara Prigi pada Bulan Agustus ini kebanjiran ikan Layang Deles (Decapterus macrosoma) dan Tongkol lisong (Auxis rochei [Risso, 1810]). Aura Tempat Pelelangan Ikan sudah menunjukkan bahwa musim ikan pada tah ...
Baca Selengkapnya

berita PPS. Kendari | 28 August 2017
SOSIALISASI PERPAJAKAN KEPADA NELAYAN

Kendari 24/8 17__________KPP Pratama Kendari sosialisasikan aspek perpajakan dibidang usaha perikanan di  PPS Kendari, Peserta yang hadir adalah semua pemilik kapal yang merupakan usaha perorangan dan perusahaan lingkup PPS Kendari. Dalam acara ...
Baca Selengkapnya

berita PPN. Brondong | 28 August 2017
Kegiatan Bongkar Ikan di PPN Brondong Agustus 2017

Brondong – Kegiatan bongkar ikan oleh nelayan di dermaga Pelabuhan Perikanan Nusantara Brondong, Minggu, 20 Agustus 2017, berjumlah 295.050 kg, senilai Rp. 6.711.802.889,- jumlah kapal bongkar 36 unit, dengan menggunakan alat penangkap ikan Dog ...
Baca Selengkapnya

berita PPN. Brondong | 28 August 2017
Produksi Tangkapan Ikan di PPN Brondong Agustus 2017

Brondong – Pendaratan kapal ikan oleh nelayan di dermaga Pelabuhan Perikanan Nusantara Brondong, Sabtu, 19 Agustus 2017, berjumlah 297.698 kg, senilai Rp. 6.472.440.167,- jumlah kapal bongkar 40 unit, dengan menggunakan alat penangkap ikan Dogo ...
Baca Selengkapnya

berita PPS. Kendari | 28 August 2017
Sosialisasi Pengendalian Gratifikasi

Kendari  23/8 17 __________Pelaksanaan Sosialisasi Pengendalian Gratifikasi Oleh Inspektorat V KKP di PPS Kendari.Peserta yang hadir dalam acara ini adalah seluruh karyawan dan karya wati lingkup PPS Kendari.

berita PPN. Brondong | 28 August 2017
Produksi dan Pelayanan Pelabuhan Perikanan Nusantara Brondong Agustus ...

Brondong – Produksi ikan di Pelabuhan Perikanan Nusantara Brondong, Jumat 18 Agustus 2017, berjumlah 360.679 kg, senilai Rp. 8.445.320.556,- jumlah kapal bongkar 37 unit, dengan menggunakan alat penangkap ikan Dogol/Cantrang dan Rawai/Pancing d ...
Baca Selengkapnya

berita PPN. Brondong | 28 August 2017
Produksi di PPN Brondong 17 Agustus 2017

Brondong – Produksi ikan di Pelabuhan Perikanan Nusantara Brondong, Kamis (17/8)’17 mengalami penurunan yaitu berjumlah 70.462 kg, senilai Rp. 1.564.342.222,- dibanding hari-hari biasa dikarenakan tanggal merah (dalam rangka HUT-RI ke 72) ...
Baca Selengkapnya

berita PPN. Brondong | 28 August 2017
Pendaratan Ikan di PPN Brondong Agustus 2017

Brondong – Pendaratan ikan di Pelabuhan Perikanan Nusantara Brondong dengan menggunakan alat penangkap ikan Dogol/Cantrang dan Rawai/Pancing dan kapal angkut GT <10 – 30, Rabu, 16 Agustus 2017,  berjumlah 363.160 kg, senilai Rp. 7 ...
Baca Selengkapnya

berita PPN. Brondong | 28 August 2017
Volume Produksi Ikan di PPN Brondong Agustus 2017

Kapal keluar sebanyak 10 unit, merupakan kapal harian dan mingguan dengan menggunakan alat tangkap Dogol/CantrangGT. <10 – 30. Pelayanan Pelabuhan di PPN Brondong menerbitkan SPB = 4 lembar, SHTI = 2 lembar, inspeksi pembongkaran ikan = 10 ...
Baca Selengkapnya