Hai #SahabatBahari
Pada hari Kamis minggu pertama setiap bulan, pegawai PPP Teluk Batang mengenakan pakaian adat atau pakaian daerah.
Hal ini dimaksudkan untuk memupuk rasa cinta akan budaya asli Indonesia, serta turut melestarikan kekayaan budaya ...
Baca Selengkapnya
Hai #SahabatBahari
Hari ini bertempat diruang rapat PPN Sibolga, Kalabuh PPN Sibolga membuka kegiatan Penandatanganan SPK Penyedia Jasa Lainnya Perorangan untuk Petugas Pendataan Produksi Ikan
Apel pagi hari ini dipimpin oleh Kepala PPN Sibolga, Makkasau. Dalam arahannya beliau menyampaikan bahwa seluruh pegawai harus mulai menyesuaikan diri dalam peningkatan teknologi yang akan kita hadapi kedepannya.
Meningkatkan kapasitas diri untuk me ...
Baca Selengkapnya
Hari ini bertempat di Balai Pertemuan Nelayan, Kepala Pelabuhan PPN Sibolga dan seluruh pegawai mengikuti Refleksi Kegiatan TA 2022 dan Proyeksi Kegiatan TA 2023 secara daring.
Keluarga Besar Pelabuhan Perikanan Nusantara Sibolga turut berduka cita atas berpulangnya Ir. Tyas Budiman, M.M, Direktur Pelabuhan Perikanan Periode Tahun 2012.
Semoga Almarhum diberikan tempat
terbaik
di sisi Allah SWT. Keluarga yang ditinggalka ...
Baca Selengkapnya
Sahabat Bahari, pada periode bulan Desember 2022, tercatat produksi perikanan di PPN Tual sebesar 276.698 Kg dengan Ikan Bawal Jenggot, Cumi, dan Tongkol Banyar sebagai tangkapan dominan, dan nilai produksi mencapai Rp 7.135.041.050, -
Untuk ...
Baca Selengkapnya
Sahabat Bahari, di awal tahun ini Dirjen Perikanan Tangkap, Bapak M. Zaini Hanafi bersama seluruh pejabat dan pegawai DJPT merefleksi Pembangunan Perikanan Tangkap tahun 2022, dilanjutkan dengan paparan Outlook Pembangunan Perikanan Tangkap tahun 202 ...
Baca Selengkapnya
Keluarga Besar PPN Tual turut berduka cita atas wafatnya bapak Ir. Tyas Budiman, M.M
Semoga Almarhum ditempatkan yang terbaik disisi-Nya dan keluarga yang ditinggalkan diberikan ketabahan, aamiin.
Keluarga Besar PPN Kejawanan turut berbelasungkawa atas meninggalnya Bapak Ir. Tyas Budiman, M.M Direktur Pelabuhan Perikanan periode 2012. Semoga diberikan tempat terbaik di sisi Allah SWT. Keluarga yang ditinggalkan diberikan ketabahan dan kekuatan ...
Baca Selengkapnya
Kegiatan rapat koordinasi mengenai penyaluran BBM Industri bersama perwakilan dari UPP Kelas III Juwana, Satpolair Polresta Pati dan Pos TNI AL Juwana yang dilaksanakan di PPP Bajomulyo.