Haloo #SahabatBahari
Demi meningkatkan kinerja dan pemahaman akan tugas pokok serta fungsi Satpam di lingkungan Pelabuhan Perikanan Nusantara Sibolga, maka diadakan rapat koordinasi dan pengarahan serta pembahasan permasalahan.
Rapat ini dipi ...
Baca Selengkapnya
16/06 Update informasi dari BMKG terkait data grafik air pasang dan surut hari ini yang berpotensi berdampak terhadap naiknya muka air laut, terutama di wilayah pesisir utara Jawa Barat, termasuk juga pantai Kejawanan Cirebon.
16/06 Kunjungan SMP Negeri 1 Walet Kab Cirebon sebanyak 270 orang yang didampingi oleh perwakilan seksi operasional,syahbandar dan juga humas PPN Kejawanan Ingin mengetahui bagaimana perikanan tangkap berupa kapal penangkap ikan,proses menangkap ...
Baca Selengkapnya
Kegiatan Finalisasi Data Perikanan Tangkap di Laut Tahun 2021 yang diwakili oleh seksi operasional pelabuhan,isinya mengenai data statistik perikanan tangkap dalam 1 tahun yang telah diolah dan dapat dipergunakan untuk kepentingan banyak. Acara di bu ...
Baca Selengkapnya
15/06 Kunjungan dari PT Gestcom yang diterima oleh Kepala Pelabuhan
didampingi oleh Bapak Kasubag Umum
perihal peningkatan kinerja tenaga Outsourcing di PPN Kejawanan
Dilanjut bertemu,bersilaturahmi dengan Komandan Lanal Cirebon sebagai garda terdepan dalam sektor kelautan yang diharapkan dapat selalu bekerjasama dalam setiap acara perihal kelautan dan perikanan dan maju bersama untuk Indonesia
@sarwono_afif
@yo ...
Baca Selengkapnya
Diwakili oleh Subkoordinator Kelompok Kesyahbandaran hari ini PPN Sibolga menerima Cinderamata Plakat dari Taruna STP Jakarta sebagai bentuk kenang-kenangan telah selesainya masa Praktek Kerja Lapangan selama 3 bulan, semoga ilmu yang diterima dapat ...
Baca Selengkapnya
Pemeriksaan Teknis dan Nautis Kapal Perikanan pada KM. Anak Laut 3 yang merupakan syarat yang perlu dipenuhi dalam rangka menjamin kelaiklautan kapal perikanan dalam melaksanakan operasi penangkapan ikan di laut. Adapun unsur-unsur yang diperiksa mel ...
Baca Selengkapnya
PPN Sibolga dalam memberikan pelayanan kepada para stakeholders selalu mengedepankan motto SMILE loh, apa artinya ayo coba kita simak, SMILE adalah : " Senyum Melayani Ikhlas Loyal Efektif " keren kan. Senyum itu sen ...
Baca Selengkapnya